DKM Riyadhu Solihin Sediakan Tempat Mahasiswa Pengurus Masjid


Dakwahpos.com, Bandung- Setiap masjid terdapat DKM dan pengurusnya, termasuk mesjid Riyadhu Solihin yang terletak di kelurahan panyileukan, cipadung kidul. Salah satu pengurusnya adalah seorang Mahasiswa UIN SGD Bandung fakultas Tarbiyah yakni yani dan juga ari
   
Yang pertama ada yani ia adalah mahasiswa UIN SGD Bandung fakultas tarbiyah semester 5, namun ia baru tinggal dan mengabdi 6 bulan, berbeda dengan aria ia juga Mahasiswa UIN SGD Bandung fakultas Adab semester 3 namun ia sudah satu tahun tinggal di masjid Riyadhu Solihin.

   
Dijumpai senin malam (14/10) pukul 07.00 WIB, mereka memparkan bahwa mereka adalah pengurus Masjid Riyadhu Solihin selain bertugas untuk jmembersihkan masjid, ia juga di beri amanat oleh ketua DKM untuk mengaar anak-anak usia 5 tahun sampai 12 tahun dalam program daerah yaitu magrib mengaji.

   
"Masjid Riyadhu Solihin Sediakan Tempat Untuk Mahasiswa" papar yani.  Masjid memberikan  fasilitas tempat tinggal, asalkan  mau membantu kegiatan masjid  sehari- hari seperti, bersih-bersih,  mengajar mengaji anak-anak Diniyah, adzan dan sebagainya.


Hal itu juga di benarkan oleh ketua DKM Riyadhu Solihin yaitu ustad Yadi Achmad, mahasiswa manapun punya kesempatan yang sama asalkan siap dengan tugas, kegiatan, lingkungan dan uga dukungan bantua pendidikanya.

Reporter: Dini Hermawat, Mahasiswi KPI UIN SGD Bandung

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Beri komentar secara sopan

© Vokaloka 2023